Teknik Komputer dan Jaringan merupakan ilmu berbasis Teknologi Informasi dan Komunikasi terkait kemampuan algoritma, dan pemrograman komputer, perakitan komputer, perakitan jaringan komputer, dan pengoperasian perangkat lunak, dan internet. Teknik komputer, dan jaringan juga membutuhkan pemahaman di bidang teknik listrik, dan ilmu komputer sehingga mampu mengembangkan, dan mengintegrasikan perangkat lunak, dan perangkat keras
B. Maksut Dan Tujuan
Mengetahui arti dalam jurusan TKJ yang saya dalami di sekolah saya.
C. Latar Belakang
Memberikan penjelasan yang lebih detail tenteng jurusan TEKNIK KOMPUTER JARINGAN.
D. Pengertian Dalam Kata Teknik Komputer Jaringan (TKJ)
1. PENGARTIAN TKJ Teknik Komputer dan Jaringan (TKJ) adalah program keahlian yang bertujuan membekali peserta didik dengan keterampilan, pengetahuan, dan sikap agar kompeten dalam merakit, menginstall program, merawat dan memperbaiki komputer serta jaringannya
2. KOMPUTER
Komputer adalah alat yang dipakai untuk mengolah informasi menurut prosedur yang telah dirumuskan. Kata computer semula dipergunakan untuk menggambarkan orang yang perkerjaannya melakukan perhitungan aritmatika, dengan atau tanpa alat bantu, tetapi arti kata ini kemudian dipindahkan kepada mesin itu sendiri. Asal mulanya, pengolahan informasi hampir eksklusif berhubungan dengan masalah aritmatika, tetapi komputer modern dipakai untuk banyak tugas yang tidak berhubungan dengan matematika.
3. JARINGAN
Jaringan (network) adalah kumpulan dua atau lebih sistem komputer atau node yang saling terhubung satu sama lain dan dapat saling berbagi informasi.
Kesimpulan
Jadi teknik kumputer jaringan adalah sebuah bidang studi yang mendalami dalam segi Software dan Hardware.
Refrensi:
https://id.wikipedia.org/wiki/Teknik_komputer_dan_jaringan
0 comments:
Post a Comment